Thesis of Accounting: Recent submissions
Now showing items 301-310 of 646
-
Pengaruh Kualitas Pelayanan Samsat Keliling Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor (Studi Kasus Pada Samsat Kabupaten Bandung Ii Soreang)
(STIE Ekuitas, 2022-08-19)Kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak kendaraan bermotor di SAMSAT Kabupaten Bandung II Soreang tahun 2015-2018 menunjukkan wajib pajak masih kurang patuh dalam memenuhi kewajibannya dalam membayar pajak kendaraan ... -
Analisis Tingkat Profitabilitas Dan Current Ratio Sebelum Dan Sesudah Right Issue Pada Perusahaan Sektor Non Keuangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018
(STIE Ekuitas, 2022-08-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran dan menganalisis tingkat profitabilitas dan current ratio sebelum dan sesudah right issue pada perusahaan sektor non keuangan yang terdaftar di BEI periode 2014-2018. ... -
Pengaruh Pengungkapan Sustainability Reporting Terhadap Respons Investor Di Perusahaan Badan Usaha Milik Negara (Bumn) Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018
(STIE Ekuitas, 2022-08-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengungkapan sustainability reporting terhadap respon investor. Variabel independen dalam penelitian ini adalah pengungkapan sustainability reporting dimensi ekonomi, ... -
Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report, Intellectual Capital, Dan Manajemen Laba Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Bumn Yang Terdaftar Di Bei Periode 2014-2018)
(STIE Ekuitas, 2022-08-19)Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh pengungkapan Sustainability Report, Intellectual Capital, dan Manajemen Laba terhadap Nilai Perusahaan. Variabel independen dalam penelitian ini ... -
Pengaruh Kemampuan Pengguna Sistem Informasi Akuntansi Dan Pengendalian Itnternal Terhadap Kualitas Sistem Informasi Akuntansi (Studi Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Bandung Barat)
(STIE Ekuitas, 2022-08-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemampuan pengguna sistem informasi aukuntansi dan pengendalian internal terhadap kualitas sistem informasi akuntansi. Variabel independen dalam penelitian ini adalah ... -
Pengaruh Penagihan Pajak Dengan Surat Teguran, Surat Paksa, Dan Pemeriksaan Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Pertambahan Nilai (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cicadas)
(STIE Ekuitas, 2022-08-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penagihan pajak dengan surat teguran, surat paksa, dan pemeriksaan pajak terhadap penerimaan pajak pertambahan nilai. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data ... -
Pengaruh Kecanggihan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi (Studi Pada Bpjs Kesehatan Cabang Kota Bandung)
(STIE Ekuitas, 2022-08-18)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran kecanggihan teknologi informasi, pengendalian internal dan efektivitas sistem informasi akuntansi serta pengaruh kecanggihan teknologi informasi dan pengendalian ... -
Pengaruh Optimalisasi Pajak Hotel Dan Optimalisai Pajak Hiburan Terhadap Peningkatan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Pangandaran
(STIE Ekuitas, 2022-08-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh optimalisasi pajak hotel dan pajak hiburan terhadap pendapatan asli daerah. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah pendapatan asli daerah, variabel independen ... -
Pengaruh Orientasi Reformasi Birokrasi Dan Premi Asuransi Terhadap Peningkatan Pelayanan Program Jaminan Kesehatan Nasional (Jkn) (Studi Kasus Pada Bpjs Kesehatan Cabang Bandung Periode 2018-2019)
(STIE Ekuitas, 2022-08-18)Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Orientasi Reformasi Birokrasi dan Premi Asuransi terhadap Peningkatan Pelayanan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan ... -
Pengaruh Pengungkapan Sustainability Reporting Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Bumn Yang Terdaftar Di Bei Periode 2016-2018)
(STIE Ekuitas, 2022-08-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengungkapan sustainability report terhadap kinerja keuangan pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018. Metode penelitian yang digunakan ...