Repository STIE Ekuitas: Recent submissions
Now showing items 431-440 of 2102
-
PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA EIGER
(STIE Ekuitas, 2023-04-04)Perkembangan ekonomi sangat mempengaruhi gaya hidup masyarakat saat ini yang cenderung mengedepankan penampilan, yang mana penunjang penampilan tersebut di perlihatkan dengan cara penggunaan produk-produk yang telah memiliki ... -
ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS BERAS PERUM BULOG SUB DIVISI REGIONAL CIANJUR DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIX SIGMA DMAIC (Define, Measure, Analyze, Improve, and Control)
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Perum BULOG Sub Divisi Regional Cianjur adalah perusahaan umum milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang logistik pangan. Ruang lingkup bisnis perusahaan meliputi usaha logistik atau pergudangan, survey pemberantasan ... -
EVALUASI LINGKUNGAN KERJA MENGGUNAKAN BUDAYA KERJA 5R PADA AREA PRODUKSI KONVEKSI RAJUT DHILA & REZA BANDUNG
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Konveksi rajut Dhila dan Reza merupakan usaha kecil menengah yang bergerak di bidang industri tekstil. Permasalahan yang terdapat di konveksi rajut ini adalah tidak terkendalinya lingkungan kerja sehingga kondisi area ... -
PENGARUH EVENT MARKETING TAKE OVER JAKARTA DAN SOSIAL MEDIA INSTAGRAM TERHADAP BRAND AWARENESS YANG BERDAMPAK PADA MINAT BELI PREPPSTUDIO
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Preppstudio merupakan sebuah merek yang bergerak di bidang pakaian, Preppstudio memiliki ciri khas tersendiri untuk membuat konsumen dapat menjadi sebuah grup yang tidak putus yaitu dengan membuat sebuah komunitas motor ... -
PENGARUH RETURN ON ASSET, DIVIDEN PER SHARE, BI RATE TERHADAP HARGA SAHAM PADA SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2016-2020
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Penelitian ini dilakukan untuk meneliti masalah Return On Asset, Dividen Per Share, BI Rate Terhadap Harga Saham pada Pada Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di BEI Periode 2016-2020. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk ... -
PENGARUH EFEKTIVITAS TERHADAP MINAT BERTRANSAKSI MENGGUNAKAN MOBILE BANKING DALAM PEMBAYARAN UANG KULIAH TUNGGAL (PADA MAHASISWA/I S1 MANAJEMEN STIE EKUITAS ANGKATAN 2019)
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh efektivitas terhadap minat bertransaksi menggunakan Mobile Banking dalam pembayaran Uang Kuliah Tunggal (Pada Mahasiswa/i S1 Manajemen STIE EKUITAS Angkatan ... -
PENGARUH STRES KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PROVINSI JAWA BARAT
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stres kerja terhadap kinerja pegawai, pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai, serta pengaruh stres kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai pada Dinas ... -
PENGARUH DARI PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP MOTIVASI DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI BADAN PENYELENGARAAN JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN CABANG CIMAHI
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan (BPJS Kesehatan) Cimahi merupakan lembaga yang menyediakan pelayanan berupa jaminan sosial kesehatan bagi masyarakat wilayah Cimahi dan Sekitarnya. Dalam praktiknya BPJS Kesehatan ... -
ANALISIS KINERJA KEUANGAN BERBASIS CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, ASSETS TURN OVER RATIO TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PT WIJAYA KARYA (PERSERO) TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017 – 2021
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Penelitian ini bertujuan untuk meneliti bagaimana pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Assets Turn Over Ratio Terhadap Return On Assets Pada Pt Wijaya Karya (Persero) Tbk Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ... -
PENGARUH KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PADA BANK TABUNGAN NEGARA PERSERO TBK. PERIODE 2017-2021
(STIE Ekuitas, 2023-03-31)Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui pengaruh Kredit Pemilikan Rumah (KPR) terhadap profitabilitas yang diukur oleh Return on Assets (ROA) pada PT. Bank Tabungan Daerah Persero, Tbk.. Data yang digunakan dalam ...